Gratis 40 Link Twibbon Isra Miraj 2023 Desain Beragam Bisa Jadi Bingkai Foto, Kapan Diperingati?

- Jumat, 3 Februari 2023 | 20:40 WIB
kumpulan link twibbon Isra Miraj 2023. (Twibbonize)
kumpulan link twibbon Isra Miraj 2023. (Twibbonize)

AYOSURABAYA.COM -- Sejarah penting umat Islam, Isra Miraj 2023 sudah hampir tiba. Sebanyak 40 link twibbon dirangkum AyoSurabaya dari Twibbonize.

Twibbon Isra Miraj 2023 ini bisa diakses secara gratis untuk diunduh dan dibagikan ke media sosial. Sebelum mengunduh, Kamu bisa pasang foto dalam bingkainya.

Lantas, kapan Isra Miraj 2023 diperingai?

Kisah Isra Miraj Nabi Muhammad berlangsung pada 27 Rajab tahun 10 kenabian atau 621 M. Peringatannya tahun 2023 ini jatuh pada 18 Februari 2023.

Baca Juga: Pendaftaran Kartu Prakerja Resmi Dibuka, Begini Syarat-Syaratnya agar Gol di Gelombang 48!

Isra Miraj merupakan dua perjalanan yang dilakukan Nabi Muhammad SAW dalam waktu satu malam. Yakni dari Masjidil Haram hingga Masjidil Aqsa, lalu dinaikkan ke langit sampai ke Sidratul Muntaha yang merupakan tempat tertinggi.

Tidak melalui Malaikat Jibril, dalam perjalanannya itu, Nabi Muhammad SAW mendapat perintah langsung dari Allah SWT untuk menunaikan salat lima waktu. 

Ini menjadi sebagian tanda-tanda kebesaran Allah, dimana saat itu Nabi Muhammad SAW tengah dalam duka cita yang mendalam atas meninggalnya Siti Khadijah dan Ali bin Abi Thalib.

Melansir laman resmi Kemenag, peristiwa tersebut merupakan peristiwa yang berharga karena pada saat itulah perinta sholat wajib diturunkan.

Selain itu, tidak ada nabi lain yang sampai pada Sidratul Muntaha selain Nabi Muhammad SAW. Momen inilah yang menjadi peringatan besar bagi umat muslim.

Baca Juga: Eri Cahyadi Ajak Masyarakat untuk Berantas Pungli di Kota Surabaya, Mbois Iki Rek!

Bulan Rajab menjadi salah satu bulan istimewa bagi umat muslim, di dalamnya ada peringatan Isra Miraj. Berikut ini 40 link twibbon Isra Miraj 2023:

Link Twibbon Isra Miraj 2023

1. https://www.twibbonize.com/twibbonhutidi72

2. https://www.twibbonize.com/tbi1444muhammadiyah

Halaman:

Editor: Reny Diana Putri

Sumber: Twibbonize

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X