AYOSURABAYA.COM -- Masyarakat yang tengah menantikan pembukaan gelombang baru, menanyakan soal kapan Kartu Prakerja Gelombang 50 dibuka.
Setelah pengumuman hasil seleksi Gelombang 49, tak lama lagi Kartu Prakerja Gelombang 50 dibuka. Sebagai persiapan, calon peserta sebaiknya daftar dari sekarang.
Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 50 dilakukan seperti gelombang-gelombang sebelumnya melalui link resmi Prakerja.
Baca Juga: LPS Berikan Bantuan Sosial Kepada Para Penyandang Difabel
Setelah mendaftar dan mengikuti prosesnya, setiap peserta yang telah memiliki akun berpeluang mendapatkan manfaat senilai Rp4,2 juta.
Sebagai informasi, nilai manfaat Rp4,2 juta tersebut terbagi dalam tiga hal. Yakni, biaya bantuan pelatihan Rp3,5 juta, Rp600 ribu merupakan insentif pasca pelatihan, dan insentif pengisian survei sebesa Rp100 ribu.
Untuk mendapatkan total nilai manfaat tersebut, calon peserta wajib daftar untuk membuat akun terlebih dahulu, meskipun Kartu Prakerja Gelombang 50 belum dibuka.
Daftar Akun Kartu Prakerja
Berikut langkah-langkah dan cara daftar Kartu Prakerja, dikutip dari laman resmi Prakerja
1. Masukkan laman www.prakerja.go.id pada browser.
2. Klik ‘Daftar Sekarang’.
3. Isi alamat email dan password, pastikan merupakan email aktif.
4. Isi NIK, nomor KK dan tanggal lahir.
Baca Juga: Jelang Bulan Ramadhan, Kampanye Boikot Produk Israel Digulirkan Pendukung Pro Palestina
5. Klik 'Lanjut'.
Artikel Terkait
Kartu Prakerja Gelombang 50 Dibuka Sebentar Lagi, Lakukan Ini Agar Insentif Segera Cair!
Kapan Program Kartu Prakerja Gelombang 50 Dibuka? Begini Penjelasan Lengkapnya!
Tanda-tanda Kartu Prakerja Gelombang 50 Segera Dibuka, Siap-siap Pilih Pelatihan Offline atau Online?
Rekomendasi Pelatihan Kartu Prakerja Gelombang 50 untuk Lulusan SD, SMP, dan SMA
Kartu Prakerja Gelombang 50 Segera Dibuka dengan Kuota Lebih Banyak, Ini Keuntungan yang Bisa Didapat
9 Poin Penting Lolos Seleksi Kartu Prakerja Gelombang 50, Sebentar Lagi Dibuka
Lolos Seleksi Kartu Prakerja Gelombang 50, Ikut Pelatihan Online atau Offline
Rahasia Lolos Kartu Prakerja Gelombang 50, Ketahui Soal NIK KTP Ini
Kartu Prakerja Gelombang 50 Segera Buka, Hati-hati Gagal Pelatihan Batal Dapat Insentif Rp4,2 Juta
Hati-hati! Insentif Kartu Prakerja Gelombang 50 Bisa Batal Cair Kalau Gagal Pelatihan