AYOSURABAYA.COM -- Tersaji 3 contoh puisi 17 Agustus 2022 bertemakan Hari Kemerdekaan yang cocok dibacakan saat HUT RI ke-77 dalam artikel
Hari Kemerdekaan HUT RI ke-77 semakin dekat. Perayaan 17 Agustus 2022 biasanya diperingati dengan berbagai kegiatan, seperti upacara, pawai keliling, pentas seni dan pembacaan puisi.
Pembacaan puisi 17 Agustus 2022 dengan tema Hari Kemerdekaan saat HUT RI ke-77 nanti akan berbeda jika dibacakan dengan sepenuh hati dan penghayatan.
Baca Juga: 2 Link Live Streaming Bali United vs RANS Nusantara FC di BRI Liga 1 2022/2023 Plus Prediksi
Selagi Hari Kemerdekaan HUT RI ke-77 masih menyisakan sekitar dua minggu kedepan, tak ada salahnya berlatih penghayatan dengan 3 puisi 17 Agustus 2022 dalam artikel ini.
Puisi 17 Agustus 2022 yang disajikan AyoSurabaya ini bertemakan Hari Kemerdekaan yang cocok dibawakan saat HUT RI ke-77 nanti dengan penuh haru, sedih , dan doa.
Pembacaan puisi 17 Agustus 2022 dengan tema Hari Kemerdekaan juga bisa menjadi salah satu ide lomba perayaan HUT RI ke-77.
Simak 3 puisi 17 Agustus 2022 dengan tema Hari Kemerdekaan untuk dibacakan saat perayaan HUT RI ke-77
Puisi 17 Agustus 2022 (1)
Merdeka
Silam penuh kelam, malam tak tahu syahdu dan siang penuh jeritan
Gencatan senjata, peluru menari-nari di udara
Menembus daging yang melekat di tulang yang kelihatan bentuknya
Itulah kisah pilu dari pria muda dan tua yang memegang sebilah bambu tajam
Tidak disangka dia pergi menjauh dari istri, anak, orang tua, dan saudarinya
Pulang tinggal nama, sebab raganya tertembus timah panas dan jiwanya di alam kesunyian kesendirian
Itulah kisah seorang patriot yang mati demi tanah leluhur Indonesia Pertiwi
Masa penuh kelam, nan jauh dari kemewahan saat kita hidup masa ini
Sepasang kekasih yang tak sempat memadu kasih
Sebab peluruh meruntuhkan mawar yang dipetik di halaman rumah untuk kasih
Dan sang jenderal kembali menyurati untuk kembali ke medan perang
Artikel Terkait
Pandemi, SDN Mulyodadi Bikin Buku Antologi Puisi
5 Puisi Hari Pahlawan yang Menginspirasi, Dibacakan pada 10 November 2021
5 Puisi Peringati Hari Kartini yang Bisa Anda Bagikan ke Media Sosial
Kumpulan Puisi Malam Lailatul Qadar di 10 Hari Terakhir Ramadhan
3 Puisi di Hari Kebangkitan Nasional yang Dapat Bangkitkan Semangat dan Nasionalisme Kita!
Gratis! Ini 40 Link Twibbon 17 Agustus 2022, Download dan Gunakan untuk Memeriahkan HUT RI ke-77
Contoh Teks Pidato Singkat 17 Agustus 2022, Bisa Dijadikan Referensi untuk Upacara Bendera di Sekolah
50 Link Twibbon 17 Agustus 2022, Desain Terbaru Penuh Semangat Kemerdekaan, Gratis untuk Rayakan HUT RI 77
Buat HUT RI ke 77, Kumpulan Proposal 17 Agustus Disertai Contoh Lomba Agustusan
27 Link Twibbon 17 Agustus 2022 Pasang Foto Terbaik Meriahkan Hari Kemerdekaan HUT RI ke-77
17 Agustus 2022: Contoh Sambutan Ketua Panitia Kegiatan Hari Kemerdekaan HUT RI ke-77