7 Fakta Xi Jinping Hingga Disebut Jadi Tahanan Rumah

- Senin, 26 September 2022 | 13:53 WIB
7 Fakta Xi Jinping hingga disebut jadi tahanan rumah (Instagram @xijinpingofficialcn)
7 Fakta Xi Jinping hingga disebut jadi tahanan rumah (Instagram @xijinpingofficialcn)

AYOSURABAYA.COM -- Kudeta Militer China tengah berlangsung, nama Xi Jinping, Presiden yang mulai menjabat sejak 2013 itu kemudian disebut menjadi tahanan rumah.

Meski hingga kini kabar tersebut belum dikonfirmasi oleh pihak-pihak yang bersangkutan. Nama Xi Jinping menjadi salah satu trending topic sejumlah media sosial sejak akhir pekan lalu.

Mengenai kabar kudeta militer di China dan Xi Jinping yang dikudeta, simak 7 fakta mengenai Xi Jinping di bawah ini.

Baca Juga: Cara Pakai Y2mate Tersingkat, Download Video YouTube Ubah Jadi MP3 Lagu tanpa Aplikasi

1. Kehidupan Xi Jinping Masa Lalu

Ayah Xi Jinping bernama Xi Zhongxun yang pernah menjabat sebagai waki perdana menteri, di bawah resim Mao Zedong, dijebloskan dalam penjara,

Xi yang pindah ke desa Liangjiahe di Provinsi Shaanxi, meninggalkan sekolahnya da bekerja sebagai buruh tani dan tidur di sebuah gua beralaskan kasur dari batu bata dan tanah liat.

2. Presiden Sederhana

Xi Jinping disebut sebagai pemimpin sederhana tak membutuhkan iring-iringan pengawal dan menggunakan mobil biasa.

Pemerintahan Xi juga berperan memberantas korupsi dan tak segan-segan memecat hingga menjebloskan ke penjara para pejabat yang terbukti korupsi.

Baca Juga: 1 Rabiul Awal 1444 H atau Bulan Maulid Nabi 2022 Tanggal Berapa?

3. Xi Jinping Menikahi Penyanyi Terkenal

Peng Liyuan merupakan seorang penyanyi terkenal. Keduanya dikaruniai satu anak perempuan bernama Xi Mingze.

Tak banyak informasi mengenai Xi Mingze. Setelah ia berpisah dengan Peng, Xi menikah kembali dengan Lingling anak Duta Besar China di Inggris, Ke Hua.

4. Xi Jinping Lulusan Teknik Kimia

Halaman:

Editor: Reny Diana Putri

Sumber: Suara.com

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X