Pemkot Beri Pekerjaan Anggota Khilafatul Muslimin, Eri Cahyadi: Mereka Juga Warga Surabaya

- Sabtu, 2 Juli 2022 | 14:01 WIB
Anggota Khilafatul Muslimin Diberi Pekerjaan Pemkot, Eri Cahyadi: Mereka Juga Warga Surabaya (Diskominfo)
Anggota Khilafatul Muslimin Diberi Pekerjaan Pemkot, Eri Cahyadi: Mereka Juga Warga Surabaya (Diskominfo)

Sebelumnya, Organisasi Khilafatul Muslimin Surabaya Raya telah mendeklarasikan diri untuk setia kepada Pancasila dan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI).

Deklarasi kebangsaan yang diikuti 52 orang tersebut, berlangsung di Gedung Barat Balai Pemuda Surabaya, Kamis (30/6/2022).

Deklarasi ini disaksikan langsung Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Jawa Timur beserta Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB), Tokoh Agama dan Tokoh Masyarakat.

Hadir pula, Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi, Kapolrestabes Surabaya Kombes Pol Akhmad Yusep Gunawan beserta Forkopimda Surabaya.

Artikel ini telah tayang di Suarajatim.id dengan judul Eri Cahyadi Beri Pekerjaan Anggota Khilafatul Muslimin: Mereka Juga Warga Surabaya..!

Halaman:

Editor: Kukuh Tri Laksono

Sumber: Suarajatim.id

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Kongres PWI di Bandung Hasilkan Poin-poin Ini

Rabu, 27 September 2023 | 11:15 WIB

Jokowi Minta PWI Tetap Jaga Profesionalisme

Senin, 25 September 2023 | 17:12 WIB

4 Tips Memasang Lampu LED Buat Akuarium

Rabu, 16 Agustus 2023 | 12:03 WIB

BUMN Gelar Pasar Murah di Tugu Pahlawan Surabaya

Minggu, 13 Agustus 2023 | 21:35 WIB
X