Contoh Teks Pidato 17 Agustus 2022 Singkat untuk Memperingati HUT Kemerdekaan RI ke-77

- Selasa, 2 Agustus 2022 | 16:30 WIB
ilustrasi Contoh Teks Pidato 17 Agustus 2022 Singkat untuk Memperingati HUT Kemerdekaan RI ke-77. (Unsplash/Mufin Majnun)
ilustrasi Contoh Teks Pidato 17 Agustus 2022 Singkat untuk Memperingati HUT Kemerdekaan RI ke-77. (Unsplash/Mufin Majnun)

Ini adalah contoh teks pidato 17 Agustus 2022 untuk memperingati HUT kemerdekaan RI ke-77.

AYOSURABAYA.COM – Momen 17 Agustus selalu diperingati dengan upacara bendera, baik lembaga pendidikan maupun lembaga pemerintahan.

Upacara bendera pada 17 Agustus pasti diisi dengan pidato kebangsaan. Isi pidato pun tentunya berkenaan dengan kemerdekaan Indonesia.

Berikut contoh teks pidato 17 Agustus 2022 dalam rangka memperingati HUT kemerdekaan RI ke-77.

Baca Juga: Kominfo Buka Akses Steam dan PayPal, Setengah Juta Akun dan Situs Judi Online Diblokir

Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.

Yang terhormat Bapak/Ibu (sosok yang ditokohkan)

Yang saya hormati rekan, saudara dan sahabat seperjuangan, serta hadirin sekalian yang berbahagia.

Pertama-tama marilah kita panjatkan puja dan puji kita ke hadirat Allah Subhanahu wa Ta’ala, karena berkat rahmat dan hidayah-Nya kita bisa berukumpul di tempat ini dengan keadaan sehat wal afiat.

Sholatullah wa salamuhu semoga senantiasa tercurahkan ke haribaan Nabi besar Muhammad SAW, yang mana telah membawa kita dari alam kejahilan menuju alam intelektual dengan adanya Agama Islam.

Baca Juga: Khutbah Jumat Singkat Sambut 17 Agustus 2022 tentang Makna Kemerdekaan yang Menyentuh Hati

Hadirin sekalian yang dirahmati Allah SWT

Hari ini, tepat 17 Agustus 2022 merupakan hari yang penuh makna bagi bangsa Indonesia.

77 tahun lalu di hari yang sama, bangsa Indonesia memproklamirkan kemerdekaannya.

Halaman:

Editor: Setyo Adi Nugroho

Tags

Artikel Terkait

Terkini

4 Keuntungan dalam Menggunakan Kursi Armchair

Sabtu, 19 Agustus 2023 | 18:36 WIB
X